Resep Cheesy Brownies Anti Gagal
Anda sedang mencari inspirasi Resep Cheesy Brownies, Bisa Manjain Lidah yang unik?, Resep Cheesy Brownies Anti Gagal memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh sebagian orang disekitar kita mungkin salah satunya Anda. orang-orang memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di HP untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan contoh. dan kali ini saya akan sharing tutorial cara menyajikan Resep Cheesy Brownies, Bikin Ngiler untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Cheesy Brownies yang enak seharusnya memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Cheesy Brownies, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing kalau mau menyiapkan Cheesy Brownies enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi suguhan spesial. Next merupakan gambar mengenai Cheesy Brownies yang dapat sobat jadikan wawasan.
Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan Cheesy Brownies sendiri di rumah. Tetap berbahan sederhana, hidangan ini dapat memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda bisa membuat Cheesy Brownies menggunakan 18 jenis bahan dan 6 tahap pembuatan. Berikut ini cara untuk membuat hidangannya.
Assalamu'alaikum semua π
Kenawhy oh kenawhy makin hari makin males setoran resep, duhhh bahaya iniihh π
Daripada setoran mefet di hari minggu, better sekarang aja ya, biar ga dag dig dug jantungnya mantengin resep udah nongol belum saat klik hestek.
Kali ini share resep versi ekonomisnya si cream cheese brownies nih. Ngikutin resep orang plek ketiplek tapi bahan disubstitusi yang pas di budget π€
Pastikan browniesnya masuk kulkas dulu ya sebelum dipotong, biar hasilnya ga kaya di foto resep ini, melebeerr pas dipotong krn belum beku. Nanti hasil akhirnya mirip coklat pas dimakan.
Selamat mencoba π
Source: instagram
#PejuangGoldenBatikApron
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk pembuatan Cheesy Brownies:
- Bahan 1:
- 160 gr coklat blok, cincang
- 100 gr margarin cake and cookies
- 30 gr minyak goreng
- Bahan 2:
- 150 gr gula pasir, blender
- 2 butir telur ukuran besar
- Bahan 3:
- 1/4 sdt garam
- 1 sdt pasta vanila
- 1 sdt pasta kopi
- Bahan 4 (campur lalu ayak):
- 80 gr terigu segitiga
- 50 gr coklat bubuk
- Lapisan keju:
- 250 gr keju spread
- 50 gr gula pasir
- 1 butir telur
Cara membuat Cheesy Brownies
- Tim bahan 1 hingga larut lalu biarkan hingga suhu ruang.
- Mixer bahan 2 dengan speed rendah hingga gula larut dan berbusa. Matikan mixer, lalau masukkan adonan bahan 1, kemudian aduk hingga rata dan mengkilap (menggunakan whisk).
- Masukkan bahan 3, aduk rata kembali. Masukkan bahan 4 lalu aduk rata menggunakan spatula (jangan over mix ya). Ambil 1 sdm adonan untuk pola hiasan, sisihkan. Tuang sisa adonan ke dalam loyang yang telah dialasi baking paper (disarankan loyang bulat diameter 20 atau 21 cm), sisihkan.
- Buat lapisan kejunya ya, mixer keju dan gula hingga gula larut. Masukkan telur, mix lagi hingga lembut. Ambil 1 sdm adonan untuk pola hiasan, sisihkan. Tuang sisa adonan keju diatas adonan coklat pada loyang.
- Campur masing-masing adonan yang sudah disisihkan tadi, lalu masukkan ke dalam plastik segitiga. Semprot adonan pola hiasan di atas adonan keju, lalu bentuk pola menggunakan tusuk gigi.
- Panggang adonan hingga matang dalam oven yang telah dipanaskan sebelumnya (sesuaikan oven masing-masing ya). Setelah matang, keluarkan dari oven dan loyang, dinginkan di freezer. Siap disajikan.
Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Cheesy Brownies yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang menarik untuk keluarga/teman ataupun menjadi inspirasi untuk berbisnis kuliner. Selamat mencoba!